Senin, 29 April 2019

MIMPI MAKAN (Arti Mimpi Makan Menurut Primbon BAG-II)

MIMPI MAKAN (Arti Mimpi Makan Menurut Primbon BAG-II) - Terdapat beberapa literatur yang memang secara khusus membahas tentang arti mimpi, tafsir mimpi, alamat mimpi, firasat mimpi dan semua hal yang berkaitan dengan pembacaan atau tafsir dari mimpi yang kita alami. Salah satu yang cukup familiar atau banyak dikenal oleh masyarakat kita adalah Primbon Jawa, dalam primbon meramalkan tentang "pesan-pesan" yang tersembunyi dibalik mimpi yang kita alami.

Literatur yang kedua, yang cukup banyak dipercaya adalah Tafsir mimpi menurut islam. Dijaman Nabi-nabi dahulu, mimpi merupakan salah satu cara untuk menerima Wahyu dari Allah, seperti kisah Nabi Ibrahim AS, Nabi Muhammad SAW, dan banyak lagi nabi lainnya. Bahkan didalam Kitab Suci pun disebutkan bahwa mimpi memang memiliki arti.

Selain kedua literatur diatas, banyak juga orang yang mengaitkan mimpi dengan angka, terutama bila berhubungan dengan permainan togel. Ada yang mengatakan bahwa mimpi juga dapat di tafsirkan menjadi barisan angka (angka main), misalnya mimpi bekicot maka angkanya 02, mimpi angsa angkanya 03 dan seterusnya, mulai dari yang 2 digit (2D), 3 digit (3D), hingga 4 digit (4D). Nah, kali ini kita akan mengupas tentang MIMPI MAKAN (Arti Mimpi Makan Menurut Primbon BAG-II), oke langsung disimak saja penjelasannya berikut ini.
Loading...

MIMPI MAKAN (Arti Mimpi Makan Menurut Primbon BAG-II)

Loading...
Tafsir Jitu - Mimpi yang dianggap sebagai kembang tidur ternyata mempunyai beragam tafsir dan arti lho sobat. Percaya atau tidak, itu tergantung dari penilaian orang dan pribadi diri kita sendiri yakni orang yang mengalami mimpi tersebut.
Arti mimpi itu sendiri juga berbagai macam. Apa yang kita alami saat mimpi ternyata mempunyai arti-arti tersendiri yang menyimpan misteri. Kembali lagi pada diri kita untuk percaya atau tidak
Dreams are considered as a sleeping flower turned out to have a variety of tafseer and meaning lho buddy. Believe it or not, it depends on the judgment of the person and the person we are, the person experiencing the dream.
The meaning of the dream itself is also various. What we experience when the dream turns out to have its own meaning that holds the mystery. Back again to us to believe it or not
Mimpi sudah lama dipercaya membawa pesan-pesan mistis yang sanggup memberi haluan besar kepada manusia. Mimpi baik, mimpi buruk hanyalah satu dari triliunan takwil, tafsir, personifikasi makna arti dan refleksi dari realitas. Secara psikologi dan spiritual mimpi berguna untuk menautkan masa silam, hari ini dan esok nanti. Sebab, ketika seseorang bermimpi, sewaktu-waktu sukmanya dapat pergi dan putus dari raga. Tuhan tidak mungkin mentransplantasikan sesuatu yang mubazir dan sia-sia termasuk menciptakan mimpi.
Dreams have long been believed to bring mystical messages capable of giving man great direction. A good dream, a nightmare is only one of trillions of takwil, interpretation, personification of meaning and reflection of reality. Psychologically and spiritually useful dreams to link the past, today and tomorrow. Because, when a person dreams, at any time sukmanya can go and break from the body. God can not transplant anything wasteful and futile including creating dreams.
Sebagai suara nubuwwah di masa depan, mimpi terkadang mengarahkan jalan sejarah suatu bangsa. Mimpi termasuk wilayah pengalaman pribadi, ia merupakan fenomena universal dan memainkan peranan penting dalam pembentukan kebudayaan manusia. Hampir dapat dipastikan, semua orang pernah bermimpi. Sepanjang catatan sejarah manusia, mimpi dan penafsirannya telah mengilhami orang-orang suci dan para nabi, penyair serta raja-raja, maupun para filosof. Namun tidak semua mimpi adalah benar dan otentik.
As a nubuwwah voice in the future, dreams sometimes direct the course of a nation's history. Dreams include areas of personal experience, it is a universal phenomenon and plays an important role in the formation of human culture. Almost certainly, everyone ever dreamed. Throughout the records of human history, his dreams and interpretations have inspired the saints and prophets, poets and kings, as well as philosophers. But not all dreams are true and authentic.


BERIKUT TAFSIR / MAKNA / ARTI MIMPI 

Mimpi Makan Nasi
Dream of Eating Rice
Sebuah pertanda yang baik bagi yang mengalaminya, karena menurut primbon jawa apabila seseorang mengalami mimpi makan nasi itu artinya akan berpengaruh pada kehidupan, kesehatan dan mendatangkan kebahagiaan.
A good sign for those who experience it, because according to Javanese primbon when a person has a dream to eat rice that means will affect life, health and bring happiness.

Mimpi Makan Bubur
Dream of Eating Porridge
Bagus juga yang mengalami mimpi tersebut, karena orang-orang jaman dahulu masih mempercayai ketika seseorang mengalami mimpi makan bubur itu artinya akan mempunyai banyak teman.
It's good to have those dreams, because the ancients still believed when someone had a dream to eat porridge that would have many friends.

Mimpi Makan Nasi Putih
Dream of Eating White Rice
Mimpi ini hampir sama dengan mimpi nomor 1, karena disebutkan primbon jawa bahwa seseorang mengalami mimpi makan nasi putih itu artinya masih ada hubungannya dengan kesehatan dan kemakmuran, jadi yang mengalaminya akan hidup tenang.
This dream is almost the same as the dream number 1, because it is mentioned Javanese primbon that someone has a dream to eat white rice that means still have to do with health and prosperity, so that experience will live quietly.

Mimpi Makan Pepes Ikan Mas
Dream of Eating Pepes Fish Mas
Patut gembira yang mengalami mimpi tersebut, sebab seorang ahli tafsir dari jawa timur apabila seseorang mengalami mimpi makan pepes ikan mas, itu artinya akan memperoleh uang yang jumlahnya banyak.
Be happy to experience the dream, because an expert commentary from east java if someone has a dream of eating pepes goldfish, it means will earn a lot of money.

Mimpi Makan Ikan
Fish Eating Dreams
Hampir sama mimpi ini dengan mimpi nomor 4, primbon jawa menyebutkan bahwa seseorang yang mengalami mimpi makan ikan itu artinya akan memperoleh uang yang halal.
Almost as this dream with dream number 4, Javanese primbon mention that someone who has a dream to eat fish that means will get the money kosher.


Mimpi Makan Jagung
Dream of Eating Corn
Sebaiknya berbunga-bunga yang mengalami mimpi tersebut, karena primbon jawa mengisyaratkan bahwa orang tersebut bakalan beruntung dan menyenangkan.
Better flower who experienced the dream, because Javanese primbon hinted that the person will be lucky and fun.

Mimpi Makan Wortel
Dream of Eating Carrots
Sebuah pertanda yang bagus sekali bagi yang mengalaminya, menurut seorang ahli tafsir meramalkan ketika seseorang mengalami mimpi makan wortel bakalan merasakan hidup yang bahagia.
A very good omen for those who experience it, according to an interpreter predicts when someone has a dream of eating carrots will feel a happy life.

Mimpi Makan Tanah Liat
Dream of Eating Clay
Yang mengalami mimpi tersebut bagus juga, karena didalam primbon menyebutkan siapa saja yang mengalami mimpi makan tanah liat itu artinya orang tersebut akan mendapat harta banyak.
Who experienced the dream is good too, because in primbon mention anyone who has a dream of eating clay it means the person will get a lot of treasure.

Mimpi Makan Sayur-sayuran
Dream of Eating Vegetables
Primbon jawa menyebutkan apabila seseorang mengalami mimpi makan sayur-sayuran itu pertanda orang tersebut akan memperoleh kenikmatan yang sudah lama dilewatkan.
Javanese Primbon mentions if a person experiencing dreams of eating vegetables is a sign that person will gain pleasure that has long been passed.

Mimpi Makan Rumput-rumputan (Tanaman Obat)
The Dream of Eating Grasses (Medicinal Plants)
Bila seseorang mengalami mimpi makan rumput-rumputan atau tanaman obat itu menurut primbon orang tersebut akan mendapat faedah dan keuntungan.
When a person experiences a dream of eating grasses or medicinal plants according to the person's primbon will get the benefits and benefits.


Mimpi Makan Lada
Dream of Eat Pepper
Yang mengalami mimpi ini buat anak muda, primbon menyebutkan seseorang yang mengalami mimpi makan lada itu berarti orang tersebut akan melakukan b3rcinta atau hidup romantis.
Who experienced this dream for young people, primbon mention someone who has a dream to eat pepper it means the person will do s3x or romantic life.

Mimpi Makan Kobis
Eating Dreams Kobis
Patut gembira terutama bagi yang belum menikah, sebab menurut primbon jawa seseorang yang mengalami mimpi makan kobis itu artinya Anda akan segera kawin.
Very happy especially for those who are not married, because according to Javanese primbon someone who has a dream to eat kobis it means you will soon marry.

Mimpi Makan Kepiting Goreng
Dream of Eating Crab Cakes
Barang siapa yang mengalami mimpi makan kepiting goreng menurut orang-orang jaman dahulu bakalan orang tersebut akan dinaikkan derajatnya atau ada peningkatan keuangan.
Anyone who has a dream of eating crab fries according to ancient people will be the person will be upgraded or there is an increase in finance.

Mimpi Makan Kentang Rebus
The Dream of Eating Boiled Potatoes
Seseorang yang telah mengalami mimpi makan kentang rebus, itu sebuah pertanda yang baik, sebab disini primbon jawa menyebutkan orang tersebut akan hidup makmur dan merasakan puas.
Someone who has experienced the dream of eating boiled potatoes, that's a good sign, because here Java primbon mentions the person will live prosperous and feel satisfied.

Mimpi Makan Katak Hidup
Dream of Eating Live Frogs
Sebuah pertanda yang kurang baik bagi yang mengalaminya, karena seorang ahli tafsir meramalkan siapa saja yang mengalami mimpi makan katak hidup itu artinya orang tersebut akan kena penyakit.
A bad sign for those who experience it, because an interpreter predicts that anyone who has a dream to eat a living frog means that the person will get the disease.


Mimpi Makan Kacang Goreng
Dream of Eating Fried Nuts
Pertanda yang kurang bagus juga bagi yang mengalami mimpi tersebut, sebab didalam primbon disebutkan bahwa seseorang yang mengalami mimpi makan kacang goreng itu artinya akan menjengkelkan kawan sendiri.
A bad sign is also for those who experience the dream, because in the primbon mentioned that someone who has a dream to eat hotcakes that means will irritate his own friends.

Mimpi Makan Daging Kuda
Dream of Eating Horses
Sungguh menggembirakan bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena primbon menyatakan apabila seseorang mengalami mimpi makan daging kuda itu artinya orang tersebut akan memperoleh kekayaan.
It is a joy for those who experience the dream, because primbon states if a person experiencing the dream of eating horse meat means that the person will gain wealth.

Mimpi Makan Daging Kambing
The Dream of Meat Meat
Yang mengalami mimpi ini hampir sama dengan mimpi nomor 5, karena primbon jawa menyebutkan seseorang yang mengalaminya akan mendapat rejeki yang halal.
Who experienced this dream is almost the same as dream number 5, because Javanese primbon mention someone who experienced it will get a lawful fortune.

Mimpi Makan Daging Ayam 
The Dream of Eating Chicken
Orang -orang jaman dahulu masih mempercayainya, siapa saja yang telah mengalami mimpi makan daging ayam, itu artinya orang tersebut bakalan memperoleh harta.
Ancient people still believe it, anyone who has experienced the dream of eating chicken meat, it means the person is going to get the treasure.

Mimpi Makan Daun Seledri
The Dream of Eating Celery Leaves
Sesuatu yang membanggakan bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena primbon jawa menyatakan bahwa seseorang yang mengalami mimpi makan daun seledri itu artinya orang tersebut akan dicintai orang banyak.
Something to boast for those who experience the dream, because Javanese primbon states that someone who has dreams of eating celery leaves means that the person will be loved by many people.


Mimpi Makan Belalang
Dream of Eating Grasshopper
Bagi yang mengalami mimpi makan belalang itu artinya sama persis dengan mimpi nomor 5, disitu diterangkan bahwa orang tersebut bakalan memperoleh uang yang halal.
For those who have a dream of eating grasshoppers that mean exactly the same as the dream number 5, there is explained that the person is going to get kosher money.

Mimpi Makan Buah Anggur
Dream of Eating Wine
Sebuah pertanda yang sangat baik bagi yang mengalaminya, karena orang-orang jaman kuno konon ketika seseorang mengalami mimpi makan buah anggur itu artinya orang tersebut akan menerima sebuah pusaka dan ditawari kedudukan yang lebih baik.
A very good sign for those who experience it, because people of ancient times it is said that when a person experiences the dream of eating grapes that means the person will receive an heirloom and be offered a better position.

Mimpi Makan Buah Apel
Dream of Eating Apples
Sebaiknya bersenang-senang bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena disitu primbon menyebutkan seseorang yang mengalaminya akan meraih kesuksesan dalam tempo yang tidak terlalu lama.
Better to have fun for those who experience the dream, because there Primbon mention someone who experienced it will achieve success in the not too long.

Mimpi Makan Buah Delima Manis
Dream of Eating Sweet Pomegranate
Barang siapa saja yang telah mengalami mimpi makan buah delima manis, menurut primbon jawa orang tersebut bakalan bergirang hati.
Anyone who has experienced the dream of eating pomegranate sweet, according to Javanese primbon people will take heart.

Mimpi Makan Buah Kelapa
Dream of Eating Coconut Fruit
Apabila seseorang mengalami mimpi makan buah kelapa itu menurut primbon jawa orang tersebut akan teguh dan tabah dalam menghadapi musibah apapun.
If a person experiences the dream of eating coconut fruit according to Javanese primbon the person will be firm and steadfast in the face of any disaster.


Mimpi Makan Buah Keledung
Dream of Eating Fruits Keledung
Sebuah pertanda yang kurang baik bagi yang mengalami mimpi tersebut, sebab seorang ahli tafsir meramalkan apabila seseorang mengalami mimpi makan buah keledung itu artinya orang tersebut akan mengalami kesehatan badannya terganggu.
A bad sign for those who experience the dream, because an interpreter predicts when someone has a dream to eat fruit keledung it means that the person will experience the health of his body disturbed.

Mimpi Makan Buah Kurma
Dream of Eating Dates
Patut berbangga hati bagi yang mengalami mimpi ini, karena primbon jawa menyebutkan seseorang yang telah mengalami mimpi makan buah kurma itu artinya orang tersebut bakalan sedang dicintai seseorang.
Proud to be proud for those who experience this dream, because Javanese primbon mention someone who has experienced the dream of eating the date palm means that person will be loved by someone.

Mimpi Makan Buah Nanas
Dream of Pineapple Fruit
Sebuah pertanda yang bagus juga bagi yang mengalami mimpi tersebut, disitu primbon menyebutkan orang yang mengalami mimpi makan nanas itu artinya orang tersebut akan menikmati bersuka ria.
A good sign also for those who experience the dream, there Primbon mention people who have dreams eating pineapple that means the person will enjoy the fun.

Mimpi Makan Buah Peer
Dream of Eating Peer Fruit
Sebuah pertanda yang kurang baik bagi yang mengalami mimpi tersebut, primbon meramalkan seseorang yang mengalami mimpi makan buah peer itu artinya orang tersebut akan mengalami kerugian yang agak parah.
An unfortunate sign for those experiencing the dream, primbon predicts a person experiencing a peer-eating dream means that the person will experience a rather severe loss.

Mimpi Makan Buah Pepaya yang Matang
Dream of Eating Papaya Fruits
Sering orang makan buah pepaya supaya buang air besarnya gampang, tapi kalau didalam mimpi apa artinya? primbon menyebutkan apabila seseorang mengalami mimpi makan buah pepaya yang matang itu artinya orang tersebut akan memperoleh harta.
Often people eat papaya fruit for easy bowel movements, but if in the dream what does it mean? Primbon mentions if a person experiencing the dream of eating a ripe papaya fruit means that the person will get the treasure.


Mimpi Makan Buah Sarangan
Dream of Fruit Fruit Sarangan
Seseorang yang telah mengalami mimpi makan buah sarangan itu menurut primbon jawa orang tersebut akan mendapat anak yang baik.
Someone who has experienced the dream of eating the fruits according to Javanese people's primbon will get a good child.

Mimpi Makan Buah Tomat
Dream of Eating Tomatoes
Sebuah kabar yang baik bagi yang mengalami mimpi tersebut, karena primbon jawa menyebutkan seseorang yang telah mengalami mimpi makan buah tomat itu artinya orang tersebut akan diberi pekerjaan yang menyenangkan.
A good news for those who experience the dream, because Javanese primbon mentions someone who has experienced the dream of eating tomatoes that means the person will be given a pleasant job.

Mimpi Makan Nasi Ketan
Eating Dreams of Sticky Rice
Primbon jawa menyebutkan, seseorang yang makan nasi ketan akan mengalami kendala dalam hidupnya, akan tetapi itu hanya sebentar saja, bahkan sering kali itu hanya untuk mengetahui keteguhan Anda saja.
Javanese Primbon mentions, someone who eats sticky rice will experience obstacles in his life, but it's only briefly, often even just to know your determination alone.

Mimpi Makan Bersama Teman
Dream of Eating With Friends
Pertanda yang kurang baik bagi yang mengalami mimpi tersebut, primbon jawa menyebutkan seseorang yang mengalami mimpi makan bersama teman itu artinya akan ada perpecahan diantara kita, oleh sebab itu sebaiknya Anda berhati-hati setelah membaca rubrik ini.
Bad sign for those who experience the dream, Javanese primbon mentions someone who has a dream to eat with friends that means there will be a split between us, therefore you should be careful after reading this rubric.

Mimpi Makan Bersama Orang Tua
Dream of Eating With Parents
Seseorang kadang merantau jauh disana, lalu sekonyong-konyong ia tertidur dan dalam tidurnya ia bermimpi makan bersama orang tua, itu artinya komunikasi Anda dengan orang tua kurang terjalin dengan baik sehingga terasa jauh.
Someone sometimes wander away there, then suddenly he fell asleep and in his sleep he dreamed of eating with parents, it means your communication with parents less well interwoven so that feels far away.


Mimpi Makan Bersama Mertua
Eating Dreams with His Parent
Mungkin secara garis besarnya mimpi ini mempunyai makna yang tidak beda dengan mimpi nomor 35, akan tetapi bedanya kalau mertuanya itu minta diperhatikan lebih banyak.
Perhaps the outline of this dream has a meaning that is not unlike the dream number 35, but the difference if the father-in-law was asked to be noticed more.

Mimpi Makan Tapi yang Dimakan Tidak Ada
Dream Eating But Not Eaten
Apabila orang mengalami mimpi makan, tapi yang dimakan tidak ada, itu artinya orang yang ingin hidup bahagia tapi tidak mau berusaha.
If a person has a dream to eat, but what he eats does not exist, it means people who want to live happily but do not want to try.

Mimpi Makan Disiang Hari
Dream of Eat Disiang Hari
Ketika seseorang tidur dan dalam tidurnya ia bermimpi makan di siang, menurut primbon jawa memiliki makna yang tidak mengakibatkan apa-apa, atau tidak ada masalah dalam kehidupan.
When a person sleeps and in his sleep he dreams of eating in the afternoon, according to Javanese primbon has meaning that does not result in anything, or no problems in life.

Mimpi Makan Dimalam Hari
Dream of Eating At Night
Arti mimpi ini kebalikan dari mimpi nomor 38, menurut orang-orang jaman dahulu, konon seseorang yang telah mengalami mimpi dimalam hari akan dapat masalah dalam kehidupan sehari-hari.
The meaning of this dream is the opposite of dream number 38, according to ancient people, it is said that someone who has had a dream at night will be a problem in everyday life.


CATATAN / NOTE
Sebahagian dari mimpi yang kita alami mungkin adalah mainan tidur (gangguan syaitan). Bergantung kepada waktu kita tidur dan kebiasaanya mimpi yang benar selalu berlaku apabila keadaan kita tidur dengan nyenyak terutama 1 jam selepas lena tidur sehingga sebelum waktu subuh. Setiap perkara yang berlaku, berserahlah kepada Qada dan Qadar kerana Allah SWT lah yang maha mengetahui.
Some of our dreams may be sleeping toys (satanic disorders). Depending on the time we sleep and the habit of true dreams is always true if we sleep soundly, especially 1 hour after the surrender of sleep so before dawn. Every applicable matter, surrender to Qada and Qadar for Allah Almighty is the all-knowing.

Artikel Terkait